Pengembangan Aplikasi Smart Tajwid HS (Hidayatus Shibyan) Pada Kelas VIII Di MTS Mamba’ul Ma’arif Denanyar Jombang
DOI:
https://doi.org/10.35719/adabiyah.v3i2.389Keywords:
Application, Development, TajweedsAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis android guna menunjang motivasi belajar peserta didik pada mata pelajaran tajwid pada kelas VIII MTs Mamba’ul Ma’arif Denanyar Jombang. Penelitian pengembangan ini dilakukan dengan menggunakan metode pengembangan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Jenis data ada dua, yaitu data kuantitatif dan kualitatif. Data kuantitatif diperoleh dari hasil skoring yang menggunakan skala likert. Sedangkan data kualitatif diperoleh dari saran kritik para validator ahli dan subyek peneliti. Hasil pengembangan media pembelajaran memperoleh presentase sebesar 86,25% dari validator ahli media dengan kategori sangat layak. 81,53% dari validator ahli materi dengan kategori sangat layak, serta respon peserta didik memperoleh presentase 86,25% dengan kategori sangat layak. Hasil demikian menunjukkan bahwa pengembangan media pembelajaran tajwid berbasis android sangat layak digunakan dalam menunjang motivasi belajar peserta didik pada mata pelajaran tajwid.
This study aims to develop android-based learning media to support students' learning motivation in recitation subjects in class VIII MTs Mamba'ul Ma'arif Denanyar Jombang. This development research was conducted using the ADDIE model development method (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). There are two types of data, namely quantitative and qualitative data. Quantitative data obtained from the results of scoring using a Likert scale. Meanwhile, qualitative data was obtained from the suggestions of criticism from expert validators and research subjects. The results of the development of learning media obtained a percentage of 86.25% from media expert validators with a very decent category. 81.53% of the material expert validators were in the very appropriate category, and the students' responses received a percentage of 86.25% in the very feasible category. These results indicate that the development of android-based recitation learning media is very feasible to use in supporting students' learning motivation in recitation subjects.
Keywords: Application, Development, Tajweeds
References
Al-Quran Terjemah. (2017). Ma’had Tahfidh Yanbu’ul Qur’an. Kudus: CV. Mubarokatan Thoyyibah.
Azizah, Nova Aulia. (2019). “Pengembangan Aplikasi Smart Tajwid Berbasis Android untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Tajwid Siswa pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam”. EDULAB. Vol 01. https://doi.org/10.14421/edulab.2019.41-04
Mahfani, Khalillurrahman El. (2014). Belajar Cepat Ilmu Tajwid Mudah & Praktis. Jakarta: Kawah Media.
Muslimah, Umi. (2017). Pengaruh Pembelajaran Kitab Hidayatus Shibyan terhadap Pemahaman Tajwid Santri Kelas 1 Madrasah Diniyah di Pesantren Ar-Raudhah Turi Sleman Yogyakarta. (Disertasi). Retrieved from http://elibrary.almaata.ac.id/1734/
Nazruddin, Safaat H. (2012). Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC berbasis Android. Bandung: Informatika Bandung.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,Kualitatif,dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suhartini. (2017). Aplikasi Alat BANTU Belajar Bahasa Inggris Sekolah DasarMenggunakan Adobe Flash Cs.6 (Studi Kasus: Sdit Fathona Baturaja). Jurnal Sistem Informasi Dan Komputererisasi Akuntansi (Jsk). Vol. 01. https://doi.org/10.56291/jsk.v1i1.8
Published
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2022 Fitria Afifah, Hidayatur Rohma
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.