PEMIKIRAN KH IMAM ZARKASYI TENTANG PENDIDIKAN ISLAM MODERN DAN IMPLIKASINYA DI PESANTREN

-

Authors

  • Rahmi Habibah Universitas Negeri Padang
  • Nurhamdin Putra Universitas Negeri Padang
  • Fatni Mufit Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.35719/adabiyah.v4i2.442

Keywords:

KH. Imam Zarkasyi, Pendidikan Modern, Pesantren

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Pemikiran KH. Imam Zarkasyi mengenai Pendidikan Islam Modern Dan Implikasinya di Pesantren. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah Metode penelitian Kualitatif dan Studi Literatur, data yang diperoleh didapatkan dengan mengkaji buku-buku, artikel-artikel ilmiah Melalui Google Book dan Google Shoolar, dan literatur lainnya yang berhubungan dengan topik penelitian yaitu pemikiran KH. Imam Zarkasyi mengenai pendidikan modern dan implikasinya di pesantren. Hasil dari Penelitian ini menyatakan bahwa Pemikiran KH. Imam Zarkasyi Tentang Pendidikan Modern di dasari beberapa aspek yaitu Kurikulum Pendidikan Modern, Metode Pengajaran Modern, Tujuan Pendidikan Modern, Siswa, Guru, Media Pembelajaran dan Evaluasi. Pengimplikasian Pemikiran KH. Imam Zarkasyi Tentang Pendidikan Modern di Pesantren yaitu melalui metode dan sistem Pendidikan, kurikulum dan materi Pendidikan, Struktur dan Kepemimpinan, Kebebasan dan pola pikir. Karakteristik nilai-nilai dalam Pesantren yaitu memiliki interaksi yang baik antara peserta didik dan kyai (Guru), patuhnya peserta didik kepada kyai (Guru), saling tolong menolong, kehidupan disiplin, berani menderita untuk tujuan pendidikan, benar-benar mempraktikan kehidupan beragama.

 

The purpose of this study is to analyze KH Imam Zarkasyi's thoughts about modern education and their implications for Islamic boarding schools. This research uses the Qualitative Method and Literature Study or Literature Review, data sources are obtained by reviewing books, scientific articles through Google Books and Google Shoolar, and other literature related to the research topic, namely KH. Imam Zarkasyi's thoughts on modern education and implications for pesantren. The results of this study state that KH. Imam Zarkasyi's thoughts about modern education are based on several aspects, namely the modern education curriculum, modern teaching methods, modern educational goals, students, teachers, learning media and evaluation. Implications of KH. Imam Zarkasyi's Thoughts About Modern Education in Islamic Boarding Schools, namely through Educational systems and methods, Educational Materials and Curriculum, Structure and Management, Mindset and Freedom. Characteristics of values in Islamic boarding schools, namely the existence of an intimate relationship between students and kyai, obedience of students to kyai, frugal and simple life, mutual help, disciplined life, courage to suffer for educational purposes, really practicing religious life.

References

Ahmadi, T. (2020). Pendidikan Kaderisasi Kepemimpinan di Pondok Pesantren Menurut KH. Imam Zarkasyi dalam Pendidikan Islam. Al-Fikra: Jurnal Ilmiah Keislaman, 19(1).

Arifin. (2009). Ilmu Pendidikan Islam; Tinjauan Teoritis dan Praktis Berdasarkan Pendekatan Interdisipliner. Jakarta: PT.Bumi Aksara.

Assiroji, D. B. (2018). Konsep Pendidikan Islam Menurut KH. Imam Zarkasyi. Jurnal Bina Ummat: Membina dan Membentengi Ummat, 1(01), 33-46.

Aufin, M. (2016). Kontribusi KH. Imam zarkasyi Dalam Pemikiran Pendidikan Islam (Pesantren). Al-Makrifat: Jurnal Kajian Islam, 1(2), 145-163.

Bukhori, U. (2017). KH. Imam Zarkasyi dan Genre Baru Pondok Pesantren. Dirosat: Journal of Islamic Studies, 1(2), 259-272.

Cahyono, E. A., Sutomo, N., & Hartono, A. (2019). Literatur review; panduan penulisan dan penyusunan. Jurnal Keperawatan, 12(2), 12-12.

Dakir, D. (2017). Konsep Multikultural perspektif KH. Imam Zarkasyi. Ibda', 15(2), 297-311.

Fadriati. (2016). Pemikiran Tokoh Pendidikan Islam (Klasik dan kontemporer). IAIN Batu Sangkar

Hasbullah, Afif. (2017). Ahlul Sunnah Wal Jama’ah and the Future Of Islam. Lamongan: Darul Ulum Islamic University

Hidayat, O. (2018). Pemikiran KH. Imam Zarkasyi Dalam Membangun Pendidikan Kepribadian Santri Dan Aplikasinya Di Pondok Modern Gontor.

Nurdianto, S. A. (2019). KH Imam Zarkasyi: Membangun Karakter Umat Dengan Modernisasi Pesantren (1926-1936).

Nurhakim, M. (2018). Imam Zarkasyi dan pembaharuan pesantren: Rekonstruksi aspek kurikulum, menejemen dan etika pendidikan. Progresiva: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Islam, 7(1), 1-22.

Mulyasari, A. (2016). Konsep pendidikan pondok modern dalam perspektif KH> Imam Zarkasyi (Bachelor's thesis, Jakarta: Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah).

Prastowo, A. I., & Mulyanto, T. (2021). The Implementation of Imam Zarkasyi's Education Concept in Pesantren. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 13(1), 336-345.

Rofiq, A. C. (2018). Perspektif KH Imam Zarkasyi Mengenai Kesatuan Ilmu Pengetahuan. Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam, 6, 313-46.

Sabila, A. M., Susanto, H., & Saputro, A. D. (2020). Education Thought Imam Zarkasyi and Relevance to the Development of Islamic Education in Indonesia. Istawa: Jurnal Pendidikan Islam, 5(1), 19-38.

Sanusi, A., Al Mighwar, M., Wasliman, I., & Hanafiah, N. (2021). The Leadership of KH Imam Zarkasyi in Managing of Boarding School Darussalam Gontor. IJO-International Journal of Educational Research (ISSN: 2805-413X), 4(03), 14-25.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV

Takunas, R. (2018). Pemikiran Pendidikan Islam Kh. Imam Zarkasyi. Scolae: Journal of Pedagogy, 1(2), 154-160.

Umiarso, U., Dakir, D., & Qodir, A. (2017). The Concept of Human Unity and Islamic Inclusive Education: A Study of KH. Imam Zarkasyi’s Thought in Social Change. Al-talim Journal, 24(3), 229-242.

Wahyono, H. R., Susanto, H., & Nuraini, N. (2020). Pendidikan Pesantren Perspektif KH. Imam Zarkasyi dan KH. Hasyim Asy’ary serta Relevansinya bagi Pendidikan di Indonesia. JMP: Jurnal Mahasiswa Pascasarjana, 1(1), 111-122.

Yapono, A. (2015). Filsafat Pendidikan dan Hidden Curriculum dalam Perspektif KH. Imam Zarkasyi (1910-1985). TSAQAFAH, 11(2), 291-312.

Zulkarnain, F. (2015). The Thought of Kh Imam Zarkasyi on Multicultural Education at Modern Islamic Boarding School Gontor Ponorogo. Jurnal Pendidikan Islam, 2(1), 67-87.

Published

2023-12-22

How to Cite

Habibah, R., Putra, N., & Mufit, F. (2023). PEMIKIRAN KH IMAM ZARKASYI TENTANG PENDIDIKAN ISLAM MODERN DAN IMPLIKASINYA DI PESANTREN : -. AL-ADABIYAH: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(2), 101-114. https://doi.org/10.35719/adabiyah.v4i2.442